Kegiatan Tri Dharma Selalu dilaksanakan oleh STAI Asy-Syukriyyah, Pada kesempatan ini STAI Asy-Syukriyyah mengutus 2 Dosen untuk melaksanakan Tri Dharma Perguruan Tinggi yakni dalam bentuk Pengabdian Kepada Mayarakat.
PKM dilaksanakan serta dikemas dalam bentuk Webminar. Pelaksanaan kegiatan webinar dimulai dengan sambutan dari kepala sekolah dengan memaparkan tujuan dari kegiatan ini, Kemudian dilanjutkan pemaparan materi oleh Aris setyawan, M.Pd Dalam pemaparan materi. Materi yang disampaikan oleh bapak aris lebih terkait aplikasi metode project based learning. Selanjutnya dilanjutkan oleh Ike Hillatun Nisa, M.Pd Dalam pemaparan materi yang disampaikan Ibu ike ini terkait bagaimana penggunaan whats app, zoom dan schoology dalam pembelajaran hybried .
Beberapa peserta aktif bertanya dan mengaku materi sangat relevan dengan situasi dan kondisi saat ini.